Istana Dolma Bache |
Setelah dari Museum Topkapi kami melanjutkan perjalanan ke Dolmabache. Menuju lokasi ini dapat menggunakan Tram dari stasiun Gulhane menuju stasiun Kabatas (1,75 TL/org).
Dari stasiun ke Dolmabache kurang lebih 1 km dengan jalan kaki melewati dermaga Kabatas dan Mesjid Dolmabache (kami sempatkan untuk sholat dhuhur).
Antrian mau masuk ke Dolmabache sangat panjang jadi saya mutuskan tidak masuk kedalam dan hanya berfoto-foto disekitar halaman depan istana dan penjaganya yang cool. Harga Tiket 15 TL dan untuk sepasang harga 20 TL
Istana Dolma Bache adalah sebuah istana yang indah sekali yang dibangun pada tahun 1854.
Didirikan pada zaman Dinasti Ottoman. Dolma Bache juga merupakan tempat tinggal presiden pertama Turki Mustafa Kemal Ataturk (sampai beliau meninggal).
Istana ini juga dapat dilihat juga kalo kita menaiki cruise. Berhubung tidak masuk kedalam jadi saya nga bisa cerita ada apa didalam. Didirikan pada zaman Dinasti Ottoman. Dolma Bache juga merupakan tempat tinggal presiden pertama Turki Mustafa Kemal Ataturk (sampai beliau meninggal).
FOTO-FOTO ISTANA DOLMABACHE
bagus banget yach...clasic |
menara jam gerbang masuk istana |
tinggi banget yach... saya jadi imut
Back to : Jalan-Jalan Istanbul & Cappadocia
Next to : CRUISE BOSPHORUS
|
No comments:
Post a Comment